Jumat, 29 April 2016

Pertusis

Pertusis

Etiologi :
- bordatella pertussis
- bordatella para pertussis

Biasanya menyerang anak2.

- batang/ kokobasil gram negatif
- aerob
- menghasilkan toksin :
. Exotoxin.
. Citotoxin
. Menghancurkan sel epitel bersilia.

. Masa inkubasi 7 - 10 hari.

. Stadium sakit :
1. Catharral : 1 - 2 minggu
. Rhinitis
. Batuk ringan
. Bersin2.

2. Paroxymal : 2-3 minggu
. Batuk paroksimal : batukbterus menerus, disertai bunyi whoop, diakhiri muntah, recovery over 3-16 minggu.

3. Konvalessen : 3 - 12  minggu

TRANSMISI :
- Kontak langsung dengan droplets
- tetap menular walau batuk sudah sembuh selama 3 minggu.
- dapat ditularkan oleh orang yg telah imun kepada yg belum imun.
- siklus epidemi : tiap 2- 5 tahun.

Diagnosis  mikrobiologi :
- specimen collection :
. Swab nasofaring dengan kapas calcium alginate.
× pemeriksaan mikroskopis :
- pemeriksaan direct fluorescent antibody (dfa)
- kokobasil gram negatif.

Terapi :
Antibiotika : Erythromicyn
- memperbanyak cairan
- istirahat

Pencegahan ;
- imunisasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar